Pengertian ISP ( internet service provider) adalah perusahaan yang bergerak dibidang jasa yang menyediakan jasa sambungan internet. Kalo kita mau terhubung kedalam jaringan internet kita harus menghubungkan komputer kita kesebuah ISP tertentu dengan mematuhi syarat-syarat yang diberikan oleh ISP tersebut mulai dari besarnya biaya, kecepatan transfer data, dan juga batas waktu untuk mengakses internet.
Pada kesempatan ini saya mau berbagi 7 tips untuk memilih ISP agar mendapatkan pelayanan yang sesuai harapan.
1. kecepatan transfer data
Dalam berinternet, pasti kita akan melakukan download, upload dan browsing. Semua itu amat st bergantung pada kecepatan transfer data yang telah disediakan provider. semakin besar kecepatan transfer data yang disediakan provider artinya semakin besar kecepatan trasfer data yang kita peroleh dari ISP kita maka akan semakin cepat proses kita dalam mengakses internet.
2. bandwith
Pengertian bandwith adalah lebar saluran data yang dilewati secara bersamaan oleh beberapa data yang ditransfer dalam suatu jaringan. Kita harus mengetahui badwith yang dimiliki oleh suatu ISP untuk mengetahui kemampuan ISP dalam melakukan transfer data, dan supaya kita dapat membandingkan dengan ISP lain.
3. memiliki backbone
saluran koneksi utama jaringan ISP dengan internet disebut backbone,
4. keamanan data
Seperti yang sudah kita tahu, di internet ada banyak jenis kejahatan internet yang mengintai. Oleh karena itu kita harus memastikan apakah layanan ISP tersebut telah menggunakan sistem keamanan atau firewall yang baik atau tidak.
5. biaya
6. hardware
untuk memastikan layanan yang akan kita terima benar-benar terjamin perlu juga diketahui spesifikasi hardware yang mereka gunakan, seperti jumlah dan kecepatan modem yang dimiliki dan rasio pelanggan permodem dalam ISP tersebut.
7. teknologi yang digunakan
Kita juga harus memperhatikan teknologi yang digunakan, beberapa penyedia layanan internet ada yang menggunakan sistem kompresi data yang memungkinkan transfer data menjadi lebih cepat.
Kamis, 27 Oktober 2011
Diberdayakan oleh Blogger.